A Nightmare On Elm Street

Satu per satu, mereka diteror melalui mimpi, dimana satu-satunya jalan keluar adalah bangun dari tidur mereka. Namun ketika salah satu dari mereka meninggal dengan keji, mereka sadar apa yang terjadi dalam mimpi tersebut benar-benar terjadi, dan satu-satunya cara untuk tetap hidup adalah tetap terjaga. Teman-teman yang masih hidup mencoba untuk menemukan bagaimana mereka menjadi bagian dari dongeng gelap, tersebut dan untuk menyelamatkan diri, mereka harus melenyapkan sumber mimpi buruk itu selamanya….Freddy Krueger
Jenis Film : Thriller, Horror
Produser : Michael Bay, Andrew Form, Brad Fuller
Produksi : Warner Bros. Pictures
Homepage :www.nightmareonelmstreetmovie.com/
Durasi : 95 Menit
Sutradara : Samuel Bayer
Penulis : Wesley Strick, Eric Heisserer
Pemain : Jackie Earle Haley, Kyle Gallner, Rooney Mara, Katie Cassidy, Thomas Dekker, Kellan Lutz, Clancy Brown, Connie Britton, Lia D. Mortensen

